Nabire Beaters Community bersama Racing Streetfire Nabire Club Sambangi Rumah Baca Di Daerah Terpencil di Papua.

Nabire Beaters Community bersama Racing Streetfire Nabire Club mengunjungi rumah baca yang ada di pelosok daerah terpencil kota Nabire tepatnya di Desa Yaro 2 yang berada sekitar 60km dari kota Nabire Papua, tujuan dan maksud berkunjung di rumah baca tersebut untuk memperbaiki tampak bangunan rumah baca yang sudah agak kusam dengan bekerja bakti mengecat bangunan tersebut yang terbuat dari kayu yang sudah agak memprihatikan kan dan memberikan buku baca untuk menambah koleksi buku bacaan rumah baca.

IMG-20180121-WA0093

IMG-20180121-WA0094

bantuan yang kami berikan mungkin tidak terlalu besar akan tetapi niat kami untuk membantu ade ade yang ada di daerah terpencil tersebut akan semakin tekun dan rajin belajar membaca ungkap salah satu member Beaters Nabire bro Al.

IMG-20180121-WA0099

saya selaku penanggung jawab rumah baca ini sangatberrterima kasih atas bantuan dari komunitas NBC dan RSNC,dan berharap komunitas ini selalu membantu masyarakat yang berada di daerah daerah terpencil seperti salah satu tempat ini Desa Yaro 2, ungkap Bapak Sujito.

IMG-20180121-WA0139

kami juga berterima kasih sudah menerima kami untuk membantu ade ade kami yang ada di daerah terpencil Kota Nabire Papua ungkap Bro Virman member dari RSNC.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

Blog at WordPress.com.

Up ↑

%d bloggers like this: